SK KPUM Penetapan Calon Kandidat Yang Lulus Verifikasi Berkas |
Kampus, Red Line News-- Pengumuman Nama Calon Kandidat lulus dalam verifikasi berkas dan yang tidak lulus verifikasi, kategori Dewan Eksekutif Mahasiswa Institut (DEMA-I), DEMA Fakultas (DEMA-F), dan Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) oleh komisi pemilihan umum (KPUM) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare, Rabu (04/12).
DEMA - I
Ketua : Arif Sulaiman
Wakil Ketua : Muh. Dzuljalali Walikram
DEMA FAKTAR
Ketua : Kurniawan
Wakil Ketua : Muh. Ryamizard Ryadi Putra
DEMA FUAD
Ketua : Muh. Ilham Yusrah
Wakil Ketua : Hasdiana Muin
DEMA FEBI
Ketua : Saldi
Wakil Ketua : M. Khalid Faturrahman Jamil
DEMA FAKSHI
Ketua : Muhammad Ehkzan Kamaruddin
Wakil Ketua : Elsah Sahani
Adapun untuk kontestasi di tingkatan HMPS berikut nama-nama nya :
HMPS FAKHTAR
HMPS - Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD)
Ketua : Adelia Rahayu. R
Wakil Ketua : Ulfa Dayanti
HMPS - Pendidikan Agama Islam (PAI)
Ketua : ABD. Azis
Wakil Ketua : Nurhidaya Ahmad Ali
HMPS - Manejemen Pendidikan Islam (MPI)
Ketua : Muhammad Urwah
Wakil Ketua : Febi Andryani
HMPS - Tadris Matematika (T.MTK)
Ketua : Khusnul Khatimah
Wakil ketua : Suhartina
HMPS - Tadris Pendidikan Bahasa Arab (T.PBA)
Ketua : Muh. Zakir Sapri
Wakil Ketua : Faisal Amri
HMPS - Tadris Ilmu Pengetahuan Sosial (T.IPS)
Ketua : Muhammad Reza
Wakil Ketua : Hanisa
HMPS - FUAD
HMPS Sosiologi Agama (SA)
Ketua : Muh. Sofyan
Wakil Ketua : ABD. Malik Mubarak
HMPS - Jurnalistik Islam (JI)
Ketua : Nanda Mikola Putra
Wakil Ketua : Syahra Ramadhani
HMPS - Manajemen Dakwah (MD)
Ketua : Muh. Fatahillah
Wakil Ketua : Putri Hasanah Shofiyah
HMPS - Bimbingan Konseling Islam (BKI)
Ketua : Muhammad Amin
Wakil Ketua : Muhammad Ikrar
HMPS - Komunikasi Penyiaran Islam (KPI)
Ketua : Jihadin Akbar
Wakil Ketua : Siti Mahmuda
HMPS - Sejarah Peradaban Islam (SPI)
Ketua : Jumadil
Wakil Ketua : Hasman
HMPS FEBI
HMPS - Ekonomi Syariah (ES)
Ketua : Agil Syahril Syamsul
Wakil Ketua : Andi Nurul Mutmainna
HMPS - Perbankan Syariah (PBS)
Ketua : Muhammad Madir
Wakil Ketuia : Muh. Syafiq
HMPS - Akuntansi Syariah (AKS)
Ketua : Riswan
Wakil Ketua : Fadel Alfriza Syam
HMPS - Manajemen Wakaf dan Zakat (MAZAWA)
Ketua : Nur Alisha Pratiwi
Wakil Ketua : Annayla Ridwan
HMPS - Akuntansi Lembaga Keuangan Syariah (ALKS)
Ketua : Muh. Adafli Al-Qautzar
Wakil Ketua : Azizah Nurul Aliyah
HMPS - Manajemen Keuangan Syariah (MKS)
Ketua : Muh. Adrian
Wakil Ketua : Al Ghozali Hari
HMPS FAKSHI
HMPS Hukum Tata Negara (HTN)
Ketua : Muhammad Parham
Wakil Ketua : Aisyah Dwi Yulian Amri
HMPS Hukum Keluarga Islam (HKI)
Ketua : Abdul Halim
Wakil Ketua : Intan Nuraini
HMPS Hukum Ekonomi Syariah (HES)
Ketua : Hamdani Halim
Wakil Ketua : Madina
HMPS Hukum Pidana Islam (HPI)
Ketua : Muh. Miftahul Khoir
Wakil Ketua : Maya Amanda
Nama-nama calon kandidat yang tidak lulus verifikasi berkas dari DEMA FAKSHI.
Ketua : Dery Adrisal
Wakil Ketua : Maulana
Nama-nama calon kandidat yang tidak lulus verifikasi berkas dari HMPS FAKSHI.
HMPS Hukum Tata Negara (HTN)
Ketua : Muhammad Akram Nurdin
Wakil Ketua : Syamsuddin
Reporter: DYT
Redaktur: HSN
Web & IT: Fauzan