Kampus, Red Line News-- Beberapa dari kalangan mahasiswa Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Parepare menjadikan logo Institut Agama Islam Negeri (IAIN) sebagai sebuah history di akun sosial medianya, (22/11)
Salah seorang mahasiswa dengan inisial SA yang menggunakan logo tersebut mengatakan bahwa, "Mengenai logo yang saya sebarkan saya kurang mengetahui karna saya cuma mendapatkan dari history akun teman saya dan saya share logo tersebut," Ungkapnya
Menurut Sunandar sebagai PNS STAIN Parepare bahwa dia belum tahu atau masih awam tentang logo IAIN,"Logo akan di publish atau di lonching ketika Surat Keputusan (SK) perubahan bentuk telah ditandatangani oleh presiden dan dia juga belum pernah sharing dengan ketua STAIN tentang logo baik dalam forum maupun secara langsung,"Ujarnya
Reporter: Nre/Sri
Editor: Yli